Cara bagi blogger yang mempunyai blog bersub-domain blogspot bila ingin mendaftar di Google Adsense adalah langsung melalui blogger.com. Di blogger.com tersebut telah tersedia tab "Uangkan" atau "Penghasilan" untuk proses pendaftarannya. Namun, bila blog selama ini menggunakan setelan Bahasa Indonesia, maka tab tersebut tidak ada atau tidak muncul pada Dasbor blogger.com.
Untuk memunculkannya kita perlu mengubah setelan bahasanya menjadi Inggris atau English. Bagi yang menggunakan Antarmuka blogger lawas dapat disimak caranya di bawah ini.
1. Masuk ke akun Blogger Anda.
2. Klik Setelan >> Format.
Klik "Setelan" lalu pilih tab "Format". |
3. Lalu pada bagian "Bahasa" pilih "Inggris".
4. Klik tombol SIMPAN SETELAN.
5. Tab "Uangkan" sekarang sudah muncul.
Tab "Uangkan" sudah muncul. |
Sedangkan untuk tampilan Antarmuka Blogger yang baru, bisa disimak langkah-langkahnya di bawah ini.
1. Masuk ke akun Blogger Anda.
2. Klik "Opsi Lainnya" (segi tiga) lalu pilih "Setelan".
3. Selanjutnya pilih "Bahasa dan pemformatan".4. Lalu di bagian "Bahasa" pilih "Inggris-English".
5. Klik tombol "Simpan setelan".
6. Coba reload atau muat ulang laman dan lihat hasilnya.
Menu "Penghasilan" telah muncul. |
wah.. ini tuk GA ya gan..
ردحذفmkasih ya gan atas infonya..
selanjutnya gimana sob?
ردحذف@Putupunyablog Bener Gan ni buat GA..
ردحذفSama-sama Gan..
@Muro'i El-Barezy Selanjutnya tinggal isi data-data yg diminta..
ردحذفthanks infonya smoga bermanfaat
ردحذف@Friska Yuniarsih Iya, sma-sama, mudah-mudahan berguna..
ردحذفthanks infonya
ردحذفAlhamdulillah, langsung berhasil ! sebagai tanda terima kasih , Ane akan jd follower Ente
ردحذفAne juga akan klik iklan "GA" Ente...
ردحذفsukses follower ke-405. atas nm "widget keren"
ردحذفterima kasih gan mantap banget postingan ente membantu banget,,sekarang blog ane sudah dalam peninjauan oleh google adsense,,,sory nih terlambat abaca postingan agan, mampir ya www.bukuqw.blogspot.com
ردحذفmanteb, bisa nambah tebel kantong nih.
ردحذفsalam.
thx infonya, semoga berpahala, aamiin.
ردحذفmaksiiih bangeeet........ I like
ردحذفdulu saya pun bingung kenapa blog satunya ada tapi blog yang lain pula hilang.. ternyata.. informasi yang bermanfaat bagi sesama blogger..
ردحذفmakasih info nya.
ردحذفSudah saya saya coba tapi belum bisa tolong ajari.
ردحذفTerimakasih.
Sudah saya coba tapi belum bisa! Bagaimana Caranya?
ردحذفTerimakasih.
إرسال تعليق