Screenshot atau cuplikan layar adalah suatu gambar yang diambil oleh komputer untuk merekam tampilan yang tampak di layar.
Screenshot dapat digunakan untuk melengkapi isi suatu artikel di blog.
Gambar di atas itu merupakan contoh dari screenshot.
Cara manual yang dapat dilakukan untuk mengambil screenshot di Windows XP adalah sebagai berikut:
Screenshot dapat digunakan untuk melengkapi isi suatu artikel di blog.
Gambar di atas itu merupakan contoh dari screenshot.
Cara manual yang dapat dilakukan untuk mengambil screenshot di Windows XP adalah sebagai berikut:
- Tekan tombol Print Screen SysRq di keyboard pada layar yang hendak diambil screenshot-nya. Tombol ini biasanya terletak di sebelah kanan atas dan sekelompok dengan tombol Scroll Lock dan Pause Break.
- Buka program Paint dengan cara klik Start >> All Programs >> Accessories >> Paint.
- Tekan tombol "Ctrl + V" di keyboard atau klik Edit >> Paste.
- Simpan. Klik File >> Save as. Tentukan di mana akan disimpan, beri nama file dan pilih tipe file yang hendak disimpan. Terakhir klik tombol Save.
إرسال تعليق