Cara Membuat Link Berkedip-kedip
Ada begitu banyak variasi yang dapat dilakukan dalam memodifikasi bentuk link atau tautan. Salah satunya adalah dengan membuat link tersebut berkedip-kedip. Dengan membuat link jenis ini diharapkan dapat lebih menarik perhatian mata pengunjung blog agar tertuju kepada link tersebut dan mengekliknya.

Inti dari membuat link agar berkedip-kedip adalah dengan menambahkan kode <blink> dan kode </blink>.

Contoh:

<blink><a href ="http://klikmunadi.blogspot.com/" target ="_blank">Klik Munadi</a></blink>

Maka hasilnya akan seperti di bawah ini.

Klik Munadi


Kalau ingin hanya teksnya saja yang berkedip-kedip tanpa link, maka tinggal diapit saja teksnya dengan kode <blink> dan </blink>.

Contoh:

<blink>TEKS BERKEDIP-KEDIP</blink>

Hasilnya seperti di bawah ini.

TEKS BERKEDIP-KEDIP

16 Comments

  1. Terima Kasih infonya...
    minta bantuan biar trafik blog saya bisa naik... terus..

    http://lbukhori.blogspot.com <-- Home Page... hehe

    ReplyDelete
  2. @lbukhori Sama-sama..
    Banyakin posting yang menarik gan..

    ReplyDelete
  3. makasih gan... mantap nih trik2nya

    ReplyDelete
  4. berkunjung di download mp3 gratis http://infosejati.blogspot.com

    ReplyDelete
  5. makash sob tutorialnya...
    udah tak coba hehehe....
    oia kalo ada waktu mampir ke blogku ya

    ReplyDelete
  6. tukar link bos otomatis link anda muncul lho coba klik http://www.bulanbintang.com/tukarlink/links.php

    ReplyDelete
  7. makasih gan atas tutornya

    ReplyDelete
  8. Informasi yang bermanfaat, terima kasihh..

    ReplyDelete
  9. info yang menarik untuk personalisasi tampilan blog

    ReplyDelete
  10. @Tropical wood Sama-sama sob
    Oke sob barusan ane udah mampir

    ReplyDelete

Post a Comment

Previous Post Next Post